Jumat, 07 Februari 2014

Strutkur Pecabangan Part 2 - IF Then

Ada beberapa bentuk struktur penulisan perintah IF THEN biasanya fasilitas Microsoft IntelliSence dari Visual Studio .Net sudah melengkapi struktur program secara lengkap. Fasilitas IntelliSence jugalah yang mengizinkan Anda menuliskan bentuk struktur IF THEN sebagai berikut :

Dim x,y Integer
If x>0 Then

    y = x

    x = 0
Else
    y = 0
End If




Tidak ada komentar:

Posting Komentar